Desa Karangtengah Adakan Gelar Budaya

Gunungkidul TV – Dalam rangka menuju Desa Budaya, Kelurahan Karangtengah Kecamatan Wonosari adakan gelar budaya. Kegiatan Gelar Budaya ini diadakan di Kompleks Kelurahan Desa Karangtengah Wonosari Gunungkidul.

Kameramen:
Yeyen Eko Cahyanto dan Muhammad Hari Irawan
Reporter dan Editor: Immawan Muhammad Arif

__Terbit pada
Desember 30, 2016
__Kategori
News