Kembangkan Wisata Gunungkidul Sisi Utara, Wabup Gunungkidul Support Home Industri Aloevera Nglipar
Gunungkidul TV – Dalam rangka meningkatkan kunjungan wisatawan di Kabupaten Gunungkidul sisi utara, wakil Bupati Immawan Wahyudi melaunching home industri dan budidaya Aloevera Dusun Jeruk Legi Desa Katongan Kecamatan Nglipar.
Menurut perintis home industri pak Widodo dan Bu Sumarni mengatakan bahwa rintisannya ini adalah usulan dari putranya, 4 tahun yang lalu. Dan kini sudah memasuki tahun ketiga dalam menanam tanaman lidah buaya. Dari tanaman lidah buaya ini dibuat menjadi minuman es yang sehat dan segar bernama Nata de Aloe Vera dan Bika singkong.
Simak juga Gunungkidul TV di
Fanspage Facebook (klik di sini)
Akun Instagram (klik di sini)
Akun Twitter (klik di sini)
Google Map Gunungkidul TV (Studio Wonosari klik di sini Kantor Administrasi klik sini).
Kantor Redaksi Gunungkidul TV
Dusun Karangduwet I, Rt. 16/07 Desa Karangrejek Wonosari Gunungkidul DIY.
Telp. (0274) 2910840. WA/sms. 0817273158. Email: gunungkidultv@gmail.com
Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.